SUMBANGKAN PUISI, KATA MUTIARA, KISAH INSPIRATIF dan MOTIVATIF atau CERITA LUCU ANDA DI SINI

Saturday, August 31, 2013

Konsep Pertumbuh Anak Pada Usia Infant (0-1 Tahun)

Konsep Pertumbuh Anak Pada Usia Infant (0-1 Tahun)


            Pertumbuahan (growth) berkaitan dengan masalah perubahan dalam besar, jumlah, ukuran, dimensi tingkat sel, organ maupun individu. Hal ini dapat diukur denagn ukuran berat (gram, pound, kilogram), ukuran panjang (Centimeter, meter), umur tulang dan keseimbangan metabolic (Retensi kalium dn nitrogen tubuh) (Soetjiningsih, 2004: 1)

 1)      Karakter Fisik Pertumbuhan pada usia 0-1 tahun Betz, Cecily, (2002: 538).
Usia 0 sampai 6 bulan
a) Berat badan
(1)Berat badan akan menjadi dua kali lipat pada usia 6 bulan.
(2)Berat badan bayi bertambah kira-kira 0,6 kg per bulan, (2n+8)
b)    Panjang badan
(1)Panjang badan rata-rata saat berumur 6 bulan adalah 65 cm.
(2)Panjang badan meningkat dengan kecepatan 2,5 cm per tahun.
c)    Lingkar kepala
(1)Lingkar kepala mencapai 42,5 cm pada usia 6 bulan.
(2)Lingkar kepala meningkat 1,25 cm per bulan.
Usia 6 sampai 12 bulan
a)    Berat badan
(1) Berat badan menjadi tiga kali lipat pada usia satu tahun.
(2) Perkiraan berat badan pada usia 1 tahun adalah 10 kg
(3) Bayi menambah berat badanya 0,45 kg per bulan.
b)   Panjang badan
(1)Bagian tubuh yang mengalami pertumbuhan terpesat ialah badan.
(2)Bayi bertumbuh 1,25 cm per bulan.
(3)Panjang badan total meningkat 50% pada usia 1 tahun
c)    Lingkar kepala
(1)Lingkar kepala meningakat 0,6 cm per bulan

(2)Lingkar kepala pada usia 1 tahun adalah 50 cm.

DAFTAR PUSTKA
Soetjiningsih. (2004). Tumbuh Kembang Remaja dan  Permasalahanya. Jakarta : Sagung Seto
Betz, Cecily. L, 2002. Buku Saku Keperawatan Pediatrik edisi 3; EGC, Jakarta.

0 comments:

Post a Comment

 
google-site-verification: google249b3350d4d959ab.html